z

Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta

Hallo sobat , selamat datang lagi di Semua Tentang Dunia, Kali ini saya akan memberikan artikel yang berjudul Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta, Semoga artikel ini selalu bermanfaat bagi anda pembaca setia blog saya .

lihat juga


    Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta

    Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta

    INILAHCOM, Seoul - Korea Selatan menolak permintaan Google untuk izin mengambil data pemetaan pemerintah untuk dipakai di server-server di luar negeri karena terkait dengan masalah keamanan dengan Korea Utara.

    Google menyatakan ingin menggunakan data di server-server seluruh dunia untuk layanan yang memberikan arahan jalan dan mengemudi di Korea Selatan.

    Namun, Korea Selatan beralasan jika data itu dibiarkan keluar dari negeri itu, maka lokasi fasilitas-fasilitas militer dan situs-situs sensitif lainnya akan mudah diketahui oleh pihak asing, terutama musuh abadi mereka, Korea Utara.

    Pemerintah Korea Selatan tidak bisa memberikan izin kecuali Google menghapus citra situs-situs sensitif pada satelit pencitraan miliknya, kata seorang pejabat pada badan yang menangani pemetaaan data seperti dikutip Reuters.

    Akan tetapi Google menolak syarat itu dengan menyatakan informasi itu tersedia bebas melalui citra satelit yang bisa bebas dibeli.

    Kementerian Pertanahan Korea Selatan mengaku akan mempertimbangkan kembali jika Google mengubah posisi-posisinya.



    Demikianlah Artikel Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta

    Semoga artikel kali ini bermanfaat bagi anda sekalian. Terima kasih , sampai jumpa kembali

    Anda sedang membaca artikel Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta dan artikel ini url permalinknya adalah https://infoduniahariini27.blogspot.com/2016/11/korea-selatan-tolak-permintaan-google.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat buat anda.

    Related Posts :

    0 Response to "Korea Selatan Tolak Permintaan Google Soal Peta"

    Posting Komentar